Pagar Pembatas Jalan Raya Bogor Dicat Ulang
access_time Selasa, 08 Maret 2022
photo_cameraFotografer : Nugroho Sejati
Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) se-Kecamatan Kramat Jati mengecat pagar pembatas di Jalan Raya Bogor, Cililitan, Jakarta Timur, Selasa (8/3). Pengecatan untuk memberikan rasa aman dan nyaman pengendara terutama di malam hari. (Foto: Nugroho Sejati/beritajakarta.id)